Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon SAKURA School Simulator

SAKURA School Simulator

1.043.11
1,057 ulasan
12.2 M unduhan

Masuk ke sekolah edan di Sakura Town

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

SAKURA School Simulator adalah sandbox yang memberimu tugas untuk mengendalikan seorang siswa dari SMA Sakura Town, sebuah kota di Jepang tempat berbagai macam kejadian edan terjadi. Di kota kecil ini, sudah menjadi hal yang lumrah jika kamu melihat orang terbang dengan jetpack di punggungnya, atau sekelompok penjahat bersenjata peluncur roket yang berlarian di jalanan mencari seseorang. Hal yang paling lucu tentang game ini adalah kamu juga bisa pergi ke sekolah dan menjalankan kehidupan sehari-hari seolah-olah tidak ada yang terjadi.

Kontrol yang dapat diubahsuaikan dan diadaptasikan

Kontrol bawaan SAKURA School Simulator tipikal untuk kebanyakan game aksi orang ketiga di Android. Kendalikan karaktermu dengan jempol kiri dan gerakkan kamera dan bidik (jika kamu dilengkapi senjata api) dengan jempol kanan. Kontrol akan berubah saat kamu naik mobil atau sepeda. Saat berada di dalam kendaraan, pedal gas dan rem ada di sebelah kanan, sedangkan setir ada di sebelah kiri. Apa pun itu, kamu bisa menyesuaikan kontrolnya di menu Opsi.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Kebebasan penuh untuk melakukan apa pun yang kamu mau

Saat kamu memulai game baru di SAKURA School Simulator, kamu akan berada di rumah, bersiap untuk pergi ke sekolah. Meski begitu, kamu bisa saja bolos. Kamu bisa berjalan-jalan di Sakura Town sesuka hati, berbicara dengan siapa pun yang kamu temui di sepanjang jalan, pergi ke rumah mereka dan, singkatnya, melakukan apa pun yang kamu mau. Jika kamu ingin masuk sekolah, juga bisa. Jika kamu lebih suka membuat kegaduhan dengan senapan mesin, kamu juga bisa melakukannya tanpa masalah. Tentu saja, kamu harus menemukan senapan mesin terlebih dahulu.

Ubahsuaikan penampilan karaktermu

SAKURA School Simulator memungkinkanmu mengubah tampilan karakter dalam berbagai cara untuk memberi mereka tampilan yang benar-benar unik. Kamu bisa memilih apakah ingin bermain sebagai laki-laki atau perempuan, mengganti pakaiannya, jenis rambut, warna mata, dan banyak lagi. Kamu bahkan bisa membuka konten premium tambahan dengan menonton iklan. Semua ini berarti kamu bisa menciptakan ribuan tampilan berbeda untuk avatarmu. Seolah semua pilihan penyesuaian ini belum cukup, kamu juga akan memiliki segudang persenjataan yang bisa kamu gunakan. Karaktermu bisa menggunakan beberapa senjata api dan senjata jarak dekat untuk melumpuhkan musuh.

Tingkah lucu di sekolah

Unduh APK SAKURA School Simulator jika kamu ingin menikmati sandbox yang bagus, yang berfokus pada dunia SMA di Jepang. Game ini menawarkan kebebasan yang luar biasa, memungkinkanmu menjelajahi seluruh kota sesuka hati. Kamu bisa memasuki rumah atau bisnis apa pun, membeli semua jenis produk, berbicara dengan semua karakter, dan melakukan ratusan aksi yang berbeda.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 6.0 ke atas

Pertanyaan umum

Bagaimana cara mengganti waktu di SAKURA School Simulator?

Anda dapat mengubah waktu di SAKURA School Simulator dari menu pengaturan. Yang harus Anda lakukan adalah mengetuk tombol jam berikutnya untuk membuat hari-hari game berjalan lebih cepat.

Bagaimana cara memiliki anak di SAKURA School Simulator?

Cara memiliki anak di SAKURA School Simulator itu mudah. Masukkan sekolahnya dan mulai percakapan dengan karakter lain. Kemudian masukkan pengaturan kostum dan pilih bayi yang kamu inginkan.

Berapa besar APK SAKURA School Simulator?

Ukuran APK SAKURA School Simulator adalah 178 MB. Jadi kamu dapat bermain di jagat Sakura bahkan jika perangkat Androidmu tidak memiliki banyak ruang kosong.

Bagaimana cara mencari pekerjaan di SAKURA School Simulator?

Untuk mencari pekerjaan di SAKURA School Simulator, kamu harus mengumpulkan banyak koin. Jika kamu ingin bekerja, kamu harus menabung 2.500 yen agar memenuhi syarat untuk posisi tersebut. Menampilkan iklan adalah cara paling efektif untuk meningkatkan anggaranmu.

Informasi tentang SAKURA School Simulator 1.043.11

Nama Paket jp.garud.ssimulator
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Aksi/Petualangan
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit Garusoft Development Inc.
Unduhan 12,227,069
Tanggal 29 Sep 2024
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

xapk 1.043.08 Android + 6.0 15 Sep 2024
xapk 1.043.06 Android + 6.0 12 Sep 2024
xapk 1.043.05 Android + 6.0 11 Sep 2024
xapk 1.043.04 Android + 6.0 7 Sep 2024
xapk 1.043.03 Android + 6.0 3 Sep 2024
xapk 1.043.02 Android + 6.0 2 Sep 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon SAKURA School Simulator

Penilaian

4.5
5
4
3
2
1
1,057 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
slowblueanchovy64397 icon
slowblueanchovy64397
20 jam lalu

baik

Like
Balas
hungryredcuckoo47136 icon
hungryredcuckoo47136
3 hari lalu

Game-nya bagus

3
Balas
dangerousorangesquirrel31061 icon
dangerousorangesquirrel31061
3 hari lalu

Sangat menyenangkan untuk dimainkan.

Like
Balas
sillybrownant77524 icon
sillybrownant77524
7 hari lalu

Beri 5 bintang langsung.

1
Balas
amazingpurplerabbit58639 icon
amazingpurplerabbit58639
1 minggu lalu

Game bagus

2
Balas
handsomebrownmouse10373 icon
handsomebrownmouse10373
2 minggu lalu

❤️ ❤️ 💋

7
Balas

Mungkin Anda tertarik

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Craftsman
Jelajahi dan bangun apa pun yang kamu sukai
Ikon Garena Free City
Kendarai mobil dan gunakan senjata di sandbox dengan grafis spektakuler ini!
Ikon Terraria
Dunia Terraria datang ke Android
Ikon JUMP: Assemble
MOBA 5v5 yang spektakuler dengan karakter Shonen Jump
Ikon Gundam Supreme Battle
Pertarungan dalam dunia Gundam
Ikon NARUTO X BORUTO NINJA VOLTAGE
Melindungi desa sambil bersaing melawan para Hokage lain di internet
Ikon One Piece: Ambition
Ciptakan kembali pertempuran One Piece yang legendaris di ponselmu
Ikon PROJECT NET
Sekuat tenaga mencegah destruksi jagat ini
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Gacha Life
Ciptakan karaktermu sendiri dan jalankan ribuan petualangan
Ikon Naruto Mobile
Beat'em up berdasarkan petualangan Naruto
Ikon EA Sports FC Mobile Beta
Generasi baru sepak bola hadir di Android